Kegiatan perkemahan Pramuka penggalang Kwartir Ranting kecamatan Taman Krocok tahun 2014 yang dikemas dalam kegiatan PERJUMSAMI (Perkemahan Jum'at, Sabtu, & Minggu) dan diikuti oleh 16 SD se- Kecamatan Taman Krocok pada tanggal 22, 23, dan 24 Agustus 2014.
Label:
Kegiatan Sekolah